Unit Layanan Simpanan
Tabungan Upacara Agama

Tabungan Upacara Agama
Merupakan tabungan program dengan tujuan untuk mempersiapkan diri untuk melakukan upacara agama, setoran sesuai dengan kemampuan dan penarikan dilakukan sesuai dengan kesepakatan dengan jangka waktu diatas 36 bulan ( tabel terlampir)
Setoran simpanan menyeseuaikan dengan kesepakatan yang dibuat
KEUNGGULAN
- Setoran dan penarikan dilakukan sesuai perjanjian dan kemampuan
- Setoran awal yang sangat ringat dan selanjutnya menyesuaikan
- Menentukan jumlah setoran sesuai dengan kemampuan masing masing yang dinginkan
- Nyaman untuk menjadwalkan rencana upacara agama yang akan dirtentukan
PERSYARATAN KREDIT
- Mengisi aplikasi
- KTP
- KTP ahli waris
Transfer Bank online
Anda bisa melakukan transfer di beberapa bank nasional yang kami miliki . Baik untuk pembayaran kredit maupun jenis setoran simpanan lainnya juga. Selanjutnya bukti setoran silakan anda kirim ke no Admin kami dengan mengirim bukti setoran dan jenis setorannya.




